SUARA ANAK KOTA PONTIANAK

Rekomendasi Suara Anak tahun 2011



HASIL REKOMENDASI CLUSTER KESEHATAN

A.      Kesehatan ringan
1.       Ngelem
-          Pemerintah
ð  Sebaiknya pemerintah membuat iklan untuk tidak melakukan ngelem
ð  Pemerintaha bekerja sama dengan tokoh masyarakat yang ada, untuk mensosialisasikan supaya tidak melakukan ngelem
-          Masyarakat
ð  Memeberikan perhatian ekstra kepada korban
ð  Memberikan sosialisasi kepada orang tua
-          Sekolah
ð  Memaksimalkan materi pelajaran BK disekolah
ð  Memberikan ekstrakurikuler yang menarik bagi siswa
Cth : grafiti, futsal, breakdance, dll.

B.      Pergaulan bebas
Solusi
-          Pemerintah
ð  Membuat iklan yang lebih efektif lagi
ð  Menambah dan memaksimalkan fasilitas ( Rehabilitasi )
ð  Mempertegas hukuman terhadap para pelaku pergaulan bebas
ð  Kerjasama antara pemerintah dan ormas untuk meminimalisir akibat buruk pergaulan bebas
-          Masyarakat
ð  Tidak mengucilkan korban
ð  Meningkatkan pengontrolan terhadap anak – anaknya
-          Sekolah
ð  Mempertegas tata tertib sekolah bagi siswa – siswi yang melakukan pergaulan bebas di sekolah

C.      Fasilitas Kegiatan
Solusi
-          Pemerintah
ð  Mempermudah & memperluas fasilitas pelayanan kesehatan
Cth : Askes
ð  Penegasan untuk tidak mendeskriminasi golongan menengah ke bawah dalam kesehatan
ð  Mensosialisasikan program kesehatan kepada masyarakat awam
-          Masyarakat
ð  Menjaga fasilitas kesehatan yang ada
ð  Menggali informasi tentang fasilitas kesehatan
-          Sekolah
ð  Memaksimalkan fasilitas UKS dan fungsi dari UKS itu sendiri
ð  Mempraktekan fungsi PMR ke lapangan

D.      Gizi Buruk
Solusi
-          Pemerintah
ð  Melakukan sistem kesehatan door to door
ð  Memeratakan program pemberantasan gizi buruk
-          Masyarakat
ð  Melakukan pola hidup sehat dengan cara 4 sehat 5 sempurna
ð  Rajin konsultasi ke puskesmas terdekat
-          Sekolah
ð  Meningkatkan kepedulian siswa/i terhadap korban gizi buruk agar mereka sadar akan pentingnya kesehatan





HASIL REKOMENDASI CLUSTER PENDIDIKAN

A.      Permasalahan
1.       Pendidikan anak banyak tertinggal akibat faktor Ekonomi
-          Dasar hukum  è pasal 53 ayat 1
2.       Pendidikan Karakter
-          Dasar hukum  è pasal 50 (a,b,c,d,e)
3.       Ketidakpemerataan pendidikan
-          Antara sekolah negeri dan sekolah swasta
-          Antara sekolah swasta akreditasi a dengan akreditasi B
4.       Pendidikan akademik untuk
-          Anak Berhadapan dengan hukum
-          Anak jalanan
-          Anak berkebutuhan khusus  è pasal 51
5.       RAPBD khusus pendidikan
-          Anggaran untuk  kota Pontianak 35%

B.      Solusi
1.       Pendidikan anak banyak tertinggal akibat faktor Ekonomi
-          Pemerintah  è pasal 48
Harus lebih memperhatikan & memberikan rasa keperdulian yang lebih terhadap anak – anak yang kurang mampu
-          Masyarakat
Diharapkan lebih responsif terhadap kondisi anak – anak yang kurang mampu
-          Anak
-          Menumbuhkembangkan minat
2.       Pendidikan karakter
-          Pemerintah
Mensosialisasikan pendidikan karakter kepada Masyarakat orang tua dan anak
-          Masyarakat
Memberikan contoh kepribadian dan karakter yang baik kepada anak – anak
-          Anak
Melaksanakan kewajiban anak yang tercantum dalam UU Perlindungan Anak No 23 tahun 2002 pasal 19 a – e
3.       Ketidakpemerataan pendidikan
-          Pemerintah
Harus memberikan pengawasan yang lebih ketat terhadap sekolah negeri
-          Masyarakat
Memberikan satu pandangan atau mengubah mindset akan perbedaan sekolah swasta dan sekolah negeri maupun sekolah swasta akreditasi A dan akreditasi B

4.       Pendidikan untuk Anak
-          Berhadapan hukum
ð  Pemerintah
Tetap memberikan pendidikan akademik terhadap ABH
ð  Masyarakat
Mengubah mindset masyarakat terhadap ABH
-          Jalanan
ð  Pemerintah
Mengusahakanpendidikan untuk anak – anak kurang mampu (anak jalan) sesuai dengan pasal 34
ð  Masyarakat
Berperan aktif & bersikap informatif terhadap anak jalanan
-          Berkebutuhan khusus
ð  Pemerintah
Membuat sekolah negeri untuk anak – anak berkebutuhan khusus
ð  Masyarakat
Mengubah mindset masyarakat terhadap anak – anak berkebutuhan khusus

5.       RAPBD (Rincian Anggaran Pembelanjaan Daerah)
-          Pemerintah
Sudah transparankah anda ?
Kemana 28 persen dari 35 persen anggaran untuk pendidikan. Yang diterima hanya 7 persen .??

REKOMENDASI ANAK CLUSTER PERLINDUNGAN
Masalah               :  MaraknyaKekerasanpadaanak
DasarHukum      : UU PerlindunganAnak No.23 Th.2002
1)      Pasal 13 ayat 1
2)      Pasal 16 ayat 1
                               
LatarBelakang    :
v  Berbedanyapandanganorangtuadananak
v  orang tua yang menganggapmereka paling benar
v  kesalahpahamanoangtuaakanpengertian “Disiplin” dan “Kekerasan”
v  MinimnyaPendidikan Spiritual dalamKeluarga
Solusi                    :
v  Salingmenghargaiantaraanakdanorangtua
v  orangtuaseharusnyamemahamipandangananak, tidakselalumenganggapnyaanakkecil yang selalumengikutikemauanmereka
v  Pemerintahseharusnyalebihmemperhatikanhakanakdanperlindungannya
v  Komisiperlindungananakdan LSM-LSM lain yang melindungianakdiharapkandapatturunlangsungmeninjaukeadaan real anak-anak di kota Pontianak

Masalah               :  Trafficking terhadapAnak

DasarHukum      : UU PerlindunganAnak No.23 Th.2002
1)      Pasal 26 ayat 1
2)      Pasal 68 ayat 1 dan 2
LatarBelakang    :

Internal
v  Ekonomikeluargarendah
v  kebutuhan yang mendesak
v  pendidikankeluargarendah

Eksternal
v  Bujukrayudari orang lain denganberbagaiiming-iming


Solusi                    :
v  TidakmudahtergiurdenganuanghasilpenjualanAnak
v  Waspada yang ditanamkanpadadirisendiriharusdiperkuat
v  Keluargaharusberpikirlebihrasionaljikainginmenyerahkananakpada orang lain denganiming-iminguang, karna “anakadalahanugerahtuhan”
Masalah               : PergaulanBebas
DasarHukum      : UU perlindunganAnak No.23 th. 2002
1)      Pasal 59
2)      pasal 26 ayat 1
3)      pasal 13
LatarBelakang    :
v  Internal               
1)      DiriSendiri                           → Rasa penasaran yang berlebihan
2)      Keluarga                              → Broken Home
→ Kasihsayang yang kurangkepadaAnak
v  Eksternal
1)      LingkunganSekolah         →PengaruhTeman
2)      LingkunganMasyarakat → PengaruhKomunitasNegatif / Genk-genkkekerasan DSB
ContohMasalah  :
v  AdanyaSeksbebas
1)    HamilPra-Nikah
2)    Aborsi
3)    Married By Accident
4)    Lesbian / Homo
v  ZatAditif
1)      RokokBagiAnakdibawahumur
2)      MinumanKeras
3)      Narkotika
Solusi
v  Internal

1)      Dirisendiri    → MemperkuatIman
→ Menjadikanpengalamanataukejadian yang enimpa orang lain sebagaiPembelajaran

2)      Keluarga      → Orang tuadiharapkanuntukmeluangkanwaktuuntukmembina sang anak
                                                →SelaluMemantauKegiatan Sang anak
                                                →MemberikanPendidikan Spiritual yglebihkuatkepadaanak
                                                →Diharapkankeluargadapatmenjaditempatpanutran sang anak
v  Eksternal

     Janganterlaludekatdenganteman yang pergaulannyadiluarbataskewajaran
     Tidakmengikutiperkumpulan yang bersifatNegatif
     Mengajakteman-temanuntuksamambergabungdengan forum-forum anak yang bersfatPositif
     Pemerintahdiharapkanseringmengadakanpenyuluhanterhadapanakterutama di tempat –tempat yang menghawatirkan

Masalah               : PengaruhNegatifTayanganTelevisiTerhadapAnak
DasarHukum      : UU PerlindunganAnak
LatarBelakang    :
v  Internal

1)      KurangnyaPengawasanOrangtua
2)      Rasa ingintahu yang berlebihan

v  Eksternal

1)      HasutanTeman
2)      Lembagatelevisi yang menayangkanTontonantaklayakbagianak-anak
3)      Lembaga sensor yang tidakMensensorsecarasempurna Film-film tertentu
Solusi    :
v  Orangtuawajibmengawasitontonananak-anakmereka
v  janganmeletakkan televise dikamaranaktanpa control dari orang yang lebihdewasa
v  Lembagapengawaspertelivisiandiharapkandapatmengaturtayangandewasa agar diputar di malamharisetelahanak-anaktertidur




REKOMENDASI ANAK CLUSTER PARTISIPASI

Masalah               : Pemaksaan kehendak kepada anak
Dasar hukum     : UU. Perlindungan Anak No.23 tahun 2002 pasal 10
Solusi                    :
v  Anak
Berusaha melakukan penjelasan kepada orangtua tentang keinginan-keinginan nya

v  Keluarga
Orangtua diharapkan dapat mendukung dan memberi kesempatan anak untuk     berpendapat

v  Masyarakat
Lebih menghargai pendapat anak karna anak juga memiliki Hak-Hak untuk didengarkan pendapatnya


Masalah               : Kurangnya wadah anak untuk bersosialisasi dan mengeluarkan pendapat

Dasar hukum     : UU. Perlindungan Anak No.23 Tahun 2002 Pasal 10

Solusi                    :

v  Anak
Berperan aktif secara Positif dalam forum-forum aspirasional

v  Keluarga
Memberikan dorongan /support baik moral maupun materil

v  Sekolah dan Pemerintah
Memberikan atau menyediakan  wadah-wadah agaranak dapat berpartisipasi dan menyalurkan pendapatnya secara positif

v  Masyarakat
Diharapkan agar dapat mendukung dan menghargai hak-hak anak untuk berpendapat, berkumpul dan berserikat


Masalah               : Diskriminasi Terhadap anak
Dasar Hukum     : UU. Perlindungan anak Pasal 3,4 dan 13 ayat 1

Solusi                    :
v  Anak
Diharapkan untuk lebih percaya diri dalam mengemukakan pendapat

v  Keluarga
Memberikan kesempatan kepada anak untuk didengarkan

v  Masyarakat
Diharapkan untuk lebih memahami akan adanya persamaan Hak setiap warga Negara

v  Pemerintah
Diharapkan dapat bertindak responsive terhadap Kebutuhan anak dan pendapat, aspirasi atau masukan yang dikemukakan oleh anak

Masalah               : Banyaknya anak yang belum memiliki Akta Kelahiran
Dasar Hukum     : UU. Perlindungan Anak Pasal 27 dan 28
Solusi                    :
v  Anak
Menyadari pentingnya Akta kelahiran unntuk masa depan
v  Keluarga
Harus berperan aktif dalam hal pembuatan Akta lahir untuk anaknya
v  Masyarakat
Memebantu mensosialisasikan, mengajak dan memberitahukan pentingnhya akta kelahiran bagi anak
v  Pemerintah

1)      Berperan aktif dalam mensosialisasikan pentingnya akta kelahiran
2)      Memfasilitasi masyarakat dalam pembuatan akta lahir
3)      Membantu keluarga tidak mampu untuk membuat akta kelahiran gratis


You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "